Resep: Oreo Cheese cake no ribet Lezat

Kumpulan Resep Untuk Membuat Dessert Box Yang Enak


Oreo Cheese cake no ribet.

Oreo Cheese cake no ribet Kamu dapat menyajikan Oreo Cheese cake no ribet menggunakan 6 bahan dan dengan 4 langkah. Berikut cara bagaimana kamu memasak masakan ini.

Bahan - Bahan Untuk Memasak Oreo Cheese cake no ribet

  1. Siapkan 2 bks oreo yang sachet yg harga 2ribuan 😁.
  2. Persiapkan 1 bks susu dancow.
  3. Sediakan keju parut.
  4. Siapkan 1 sendok makan gula pasir ,aq gk suka manis.
  5. Siapkan 2 sendok makan tepung maizena.
  6. Persiapkan 1/2 gelas air (airnya gk banyak agar adonan kental).

Intruksi Untuk Membuat Oreo Cheese cake no ribet

  1. Pisahkan krim oreonya,hancurkan biskuitnya bisa pake sendok ato blender,karena hanya sedikit sy hanya pake sendok.
  2. Campur maizena, susu bubuk,keju parut,krim oreo,air dan gula.aduk2 hingga tercampur rata masak hingga mendidih/meletup2,lalu dinginkan..
  3. Susun oreo yang sudah dihancurkan tadi digelas,timpa lagi dengan cheesenya,setelah itu masukkan lagi bubuk oreo,dan begitu seterusnya sampai adonan habis.hiasi atasnya dengan sisa parutan keju..
  4. Jika sudah selesai,dinginkan di kulkas,selamat menikmati 😁😊.