Oreo Cheesecake.
Kamu dapat menyajikan Oreo Cheesecake menggunakan 5 bahan dan dengan 10 langkah. Berikut cara bagaimana kamu menyajikan masakan ini.
Bahan - Bahan Untuk Memasak Oreo Cheesecake
- Sediakan 500 ml Susu UHT Fullcream.
- Sediakan 1 bungkus (137 gr) Oreo Vanilla.
- Siapkan 1 blok Keju Cheddar.
- Kamu membutuhkan 2 sachet Kental manis.
- Persiapkan 2 sdm Maizena.
Cara Memasak Oreo Cheesecake
- Parut keju.
- Pisahkan biskuit oreo dengan creamnya lalu campurkan cream dengan parutan keju.
- Blender biskuit oreo hingga halus.
- Campurkan kental manis dengan sedikit air lalu aduk dan masukkan ke campuran keju.
- Tambahkan susu fullcream kedalam campuran keju.
- Masak campuran susu dan keju hingga mendidih dan tercampur rata.
- Campurkan tepung maizena dengan sedikit air aduk sampai rata lalu masukkan kedalam adonan susu dan keju hinggal mengental.
- Cicip rasa. Boleh tambahkan gula atau garam sesuai selera yaa.. lalu matikan api.
- Tata adonan biskuit halus dengan adonan keju secara bergantian pada wadah.
- Masukkan ke kulkas agar lebih nikmat dimakan.