Resep: Regal Dessert Box Sempurna

Kumpulan Resep Untuk Membuat Dessert Box Yang Enak


Regal Dessert Box.

Regal Dessert Box Kamu dapat memasak Regal Dessert Box menggunakan 15 bahan dan dengan 3 langkah. Berikut cara bagaimana kamu menyajikan masakan ini.

Bahan - Bahan Untuk Memasak Regal Dessert Box

  1. Persiapkan biskuit Regal (merk apapun).
  2. Kamu membutuhkan margarin cair.
  3. Siapkan keju cheddar.
  4. Sediakan susu UHT plain.
  5. Persiapkan tepung maizena.
  6. Kamu membutuhkan agar agar swallow plain.
  7. Kamu membutuhkan vanilla essence.
  8. Siapkan 1 sachet SKM vanilla.
  9. Persiapkan gula pasir.
  10. Siapkan Bahan untuk layer coklat.
  11. Siapkan DCC (me pakai merk Tulip).
  12. Persiapkan susu UHT plain.
  13. Persiapkan gula pasir.
  14. Persiapkan tepung maizena.
  15. Persiapkan agar agar swallow plain.

Langkah - Langkah Memasak Regal Dessert Box

  1. Blender regal sampai halus, setelah di blender taruh di baskom, lalu banjuri dengan mentega cair, terus di aduk aduk sampai rata, setelah rata bisa dimasukan ke tempat nya dan di tekan tekan sampai padat, taruh di dalam lemari es -+ 30 menit.
  2. Untuk layer ke 2 bikin vla keju, masukan susu uht, agar agar plain, tepung maizena, vanilla essence, skm vanilla aduk menjadi satu di dalam panci lalu nyalakan api kecil setelah agak mendidih masukan keju cheddar yang telah di parut hingga mendidih lalu masukan layer vla keju di box yang telah berisi regal. Setelah itu masukan kedalam lemari es lagi -+ 30 menit.
  3. Lalu kita membuat layer ke 3 yaitu layer untuk coklat nya, masukan susu uht, agar agar plain, tepung maizena, gula pasir aduk hingga rata lalu nyalakan api kecil sambil diaduk aduk masukan coklat DCC yang telah di potong2 aduk hingga rata dan sampai mendidih matikan api nya. Lalu keluarkan box yg di lemari es lalu tuangkan coklat nya. Beres deh tinggal dikasih topping regal utuh di atas nya llu dimasukan lagi ke lemari es sampi bener bener tidak cair lagi kurleb 3jam, Selamat mencoba.