Dessert Box Vanilla (Biskuat).
Kamu dapat memasak Dessert Box Vanilla (Biskuat) menggunakan 6 bahan dan dengan 7 langkah. Berikut cara bagaimana kamu menyajikan masakan ini.
Bahan - Bahan Untuk Memasak Dessert Box Vanilla (Biskuat)
- Kamu membutuhkan 3 sachet dancow bubuk.
- Persiapkan 5 sdm fiber cream (optional).
- Kamu membutuhkan 25-30 pcs biskuat original secukupnya. kirakira 2 bungkus besar.
- Siapkan 1 sdm SP (di tim/kukus dulu).
- Siapkan 1 sdt vanilla essence.
- Siapkan 150 gr es batu (dihancurkan).
Intruksi Untuk Membuat Dessert Box Vanilla (Biskuat)
- Tim atau kukus SP sampai mencair, sisihkan..
- Campur es batu dan2 sachet dancow bubuk, aduk rata. lalu di mixer/blender sampai esnya hancur merata..
- Campur SP yang sudah di tim dengan es batu dan dancow. mixer/blender sampai mengembang/agak kaku. setelah mengembang, tambahkan 1 sachet dancow dan fiber cream. mixer sampai tercampur dan mengembang (apabila dicoba masih kurang manis bisa ditambah kental manis/gula sesuai selera. saya gak tambah karena biskuatnya udah cukup manis dan gamau jadi oversweet)..
- Siapkan plastik gula untuk menaruh krim agar lebih rapih saat di susun di kotak wadah (optional, saat susun langsung pake sendok juga gapapa). potong ujung plastik sedikit, untuk mengeluarkan krim saat disusun..
- Siapkan wadah kotak untuk dessert box, lalu susun secara bergantian: biskuat-krim-biskuat-krim-dst. sampai kotak penuh atau adonan habis..
- Ambil plastik gula, masukan 7-8 biskuat sisa dan remukan dengan ulekan. tabur remahan biskuat diatas dessert box yang sudah disusun.
- Taruh dessert box di freezer. siap dimakan setelah agak beku/3-4 jam di freezer.